Di sini gua akan membagikan soal latihan kelas 6 semester 2 tema 8 subtema 2 kurikulum 2013 revisi 2018. Selamat belajar ya...
Soal Uji Kompetensi Kelas 6 Semester 2 Tema 8 Subtema 2 K13R18
Bagian 1: Pilihan Ganda
b. Banjir ini merupakan genangan paling tinggi dibandingkan banjir sebelumnya
c. Banjir di Desa Kepuhanyar
d. Banjir paling tinggi
b. Baik dua maupun empat musim adalah sama-sama karunia Tuhan Yang Maha Esa
c. Semuanya harus kita syukuri karena menjadikan tempat-tempat di muka Bumi ini sempurna dengan ciri khasnya masing-masing
b. jarak orbin Bumi dengan Matahari
c. ukuran Bulan yang sama dengan Bumi
d. terjadinya gerhana bulan
b. hiburan
c. modern
d. kontemporer
b. bersemangat
c. lemah gemulai
d. rumit 6. Tari Pakarena berasal dari daerah ...
b. Maluku
c. Sulawesi Utara
d. Sulawesi Selatan 7. Negara yang paling bersih di Asia, yaitu ...
b. Jepang
c. Korea
d. Malaysia 8. Penduduk Singapura merupakan suku di bawah ini, kecuali ...
b. Melayu
c. India
d. Indian 9. Bahasa nasional Singapura, yaitu ...
a. bahasa Tamil
b. bahasa Inggris
c. bahasa Melayu
d. bahasa Singapura 10. Satelit alami Bumi adalah ...
b. Palapa
c. Aurora
d. Bulan 11. Gravitasi Bulan menyebabkan ...
b. terjadinya pasang surut air laut
c. terjadinya perbedaan waktu
d. terjadinya perbedaan musim 12. Bulan berevolusi terhadap Bumi selama ...
b. 365 hari
c. 354 hari
d. 29 hari 13. Kesadaran manusia akan tingkah laku baik yang sengaja maupun tidak sengaja dinamakan ...
a. hak
b. kewajiban
c. tanggung jawab
d. tugas 14. Menjaga lingkungan rumah merupakan tanggung jawab setiap anggota ...
a. sekolah
b. keluarga
c. lingkungan
d. masyarakat 15. Salah satu bentuk tanggung jawab kepada lingkungan, yaitu ...
a. membuang sampah di selokan
b. melakukan perburuan liar
c. melakukan penebangan liar
d. membuang sampah di tempat sampah
Bagian 2: Isian
1. Teks yang berisi informasi yang bersifat fakta disebut ...
2. Teknik membaca tanpa membaca bagian yang tidak dicari dinamakan ...
3. Tari Bedhaya Ketawang berasal dari daerah ...
4. Tari Serimpi termasuk jenis tari yang dilakukan secara ...
5. Pakaian tradisional wanita Vietnam disebut ...
6. Negeri Gajah Putih adalah sebutan negara ...
7. Warga negara Indonesia berhak untuk mendapatkan penghidupan yang layak tertuang dalam pasal ... UUD 1945.
8. Sesuatu yang mutlak menjadi milik seseorang dinamakan ...
9. Ketika kedudukan Bulan, Bumi, dan Matahari membentuk satu garis lurus dengan Bumi berada di tengah, makan akan terjadi ...
10. Bayang-bayang pada gerhana bulan disebut umbra dan ...
Bagian 3: Esai
1. Jelaskan yang dimaksud dengan membaca memindai!
2. Sebutkan 3 contoh tari kelompok!
3. Jelaskan kondisi sosial negara Thailand dari segi agama yang dianut!
4. Jelaskan hal yang kamu ketahui tentang gerhana bulan!
5. Sebutkan 3 contoh sikap yang bertanggung jawab sebagai pelajar!
Kunci Jawaban Soal Uji Kompetensi Kelas 6 Semester 2 Tema 8 Subtema 2 K13R18
Kunci Jawaban Bagian 1: Pilihan Ganda
Nomor | Jawaban |
---|---|
1. | c. banjir di Desa Kepuhanyar |
2. | d. terjadinya angin |
3. | a. pengaruh gravitasi bulan |
4. | a. sakral |
5. | c. lemah gemulai |
6. | d. Sulawesi Selatan |
7. | a. Singapura |
8. | d. Indian |
9. | b. bahasa Inggris |
10. | d. Bulan |
11. | b. terjadinya pasang surut air laut |
12. | d. 29 hari |
13. | c. tanggung jawab |
14. | b. keluarga |
15. | d. membuang sampah di tempat sampah |
Kunci Jawaban Bagian 2: Isian
Nomor | Jawaban |
---|---|
1. | Teks nonfiksi |
2. | Membaca memindai |
3. | Jawa Tengah |
4. | Kelompok |
5. | Ao Dai |
6. | Thailand |
7. | 27 ayat (2) |
8. | Hak |
9. | Gerhana Bulan |
10. | Penumbra |
Kunci Jawaban Bagian 3: Esai
Nomor | Jawaban |
---|---|
1. | Membaca memindai adalah teknik membaca dengan pembaca akan langsung mencari informasi tertentu atau fakta khusus yang diinginkan tanpa memperhatikan atau membaca sebagian lain dalam bacaan yang dicari |
2. | Contoh tari berkelompok, yaitu Tari Bedhaya Ketawang, Tari Serimpi, Tari Pakarena, Tari Gantar |
3. | Sebagian besar penduduk Thailand memeluk agama Buddha Theravada. Ada juga pemeluk agama Islam, Kristen, dan Hindu |
4. | Gerhana bulan terjadi ketika kedudukan Bulan, Bumi, dan Matahari membentuk garis lurus. Kedudukan Bumi berada di antara Bulan dan Matahari. Gerhana bulan memiliki dua macam, yaitu gerhana bulan total dan gerhana matahari total |
5. |
Contoh sikap yang bertanggung jawab sebagai pelajar, yaitu belajar
dengan rajin, melaksanakan piket dengan baik, datang ke sekolah
tepat waktu |
Bagaimana? Bisakah kalian mengerjakan soal uji kompetensi kelas 6 semester 2 tema 8 subtema 2 k13r18? Hasilnya bagaimana? Benar dan salah berapa? Hitung nilainya dengan cara berikut ini:
Pilihan ganda: soal benar x 2 poin
Isian: soal yang benar x 4 poin
Esai: soal benar x 6 poin
Hasil: nilai pg + nilai isian + nilai esai
Nanti kalian bagikan di kolom komentar ya...
Baca juga: Soal Uji Kompetensi Kelas 6 Semester 2 Tema 8 Subtema 3 K13R18
Posting Komentar